Setelah mencoba Pyenv di Mac, saya merasa tertarik untuk mencobanya juga di Linux Ubuntu. Alasan saya adalah karena kerapiannya dalam maintain versi aplikasi dengan versi python tertentu, sehingga lib-lib yang dibutuhkan terkait aplikasi bisa sesuai dan tidak menemukan kendala error saat instalasi maupun development.
OK, langsung saja kita install pyenv -nya.
sudo apt install -y make build-essential libssl-dev zlib1g-dev libbz2-dev libreadline-dev libsqlite3-dev wget curl llvm libncurses5-dev libncursesw5-dev xz-utils tk-dev libffi-dev liblzma-dev python-openssl git
git clone https://github.com/pyenv/pyenv.git ~/.pyenv
Konfigurasi environment Pyenv,
echo 'export PYENV_ROOT="$HOME/.pyenv"' >> ~/.bashrc
echo 'export PATH="$PYENV_ROOT/bin:$PATH"' >> ~/.bashrc
echo -e 'if command -v pyenv 1>/dev/null 2>&1; then\n eval "$(pyenv init -)"\nfi' >> ~/.bashrc
exec "$SHELL"
Cek list versi python yang bisa diinstall dan contoh install python versi 3.6.14
pyenv install --list
pyenv install 3.6.14
INSTALL Pyenv-virtualenv
git clone https://github.com/pyenv/pyenv-virtualenv.git $(pyenv root)/plugins/pyenv-virtualenv
echo 'eval "$(pyenv virtualenv-init -)"' >> ~/.bashrc
exec "$SHELL"
Cek versi python yang terinstall dan yang aktif (ditandai bintang), set versi python secara global
pyenv versions
pyenv global 3.6.14
pyenv versions
Membuat virtual environment, sebagai contoh odoo12
pyenv virtualenv 3.6.14 odoo12
Sekian, semoga bermanfaat.
Komentar
Posting Komentar
Silahkan beri komentar terkait postingan ini, berupa pertanyaan atau pernyataan boleh. Terima kasih.